We've been
waiting for YOU
Apa yang bisa saya lakukan bersama Indosystem
- Belajar menerapkan ilmu yang sudah kalian dapatkan selama berkuliah / sekolah
- Belajar bagaimana membuat web maupun mobile application yang digunakan oleh jutaan orang
- Berkenalan dan berkesempatan untuk menimba lebih banyak ilmu dari rekan rekan Engineer / Developer senior di Indosystem
- Belajar memahami cara membuat aplikasi / system dengan tingkat security yang tinggi
- Kesempatan untuk menjadi tim developer Indosystem dan bekerjasama dengan tim International kita
- Mendapatkan penghasilan sebagai Management Trainee
- Tawaran untuk menjadi anggota tetap tim di tempat kita
- Asuransi Kesehatan
- Laptop / Komputer akan disediakan oleh perusahaan
Management Trainee – Web Application Developer
Seorang Web Developer Profesional adalah seseorang yang melakukan hal hal yang berkaitan dengan pembuatan website maupun web application atupun komponen komponen penunjangnya. Mulai dari diskusi mengenai konsep dari web yang akan dibuat, mengatur siapa yang bisa mengakses web nya , membuat code yang diperlukan untuk fitur fitur yang ada di web sampai dengan melakukan dokumentasi atas code yang dilakukan.
Syarat
- Berlokasi di Cirebon / sekitarnya ATAU bersedia ditempatkan di Cirebon
- Usia maksimal 28 tahun
- Memiliki passion dan ketertarikan di bidang teknologi, khususnya pemrograman
- Mampu berkomunikasi dan bekerja dengan baik di dalam team
Kesempatan anda diterima lebih besar apabila
- Pernah / sedang menjadi asisten dosen di bidang pemrograman
- Pernah / sedang membuat website menggunakan php
- Memiliki kemampuan bahasa inggris yang baik
- Memiliki IPK >= 3.5 dan minimal nilai B di mata kuliah pemrograman
Management Trainee – Mobile Application Developer
Seorang Mobile Developer Profesional adalah seseorang yang melakukan hal hal yang berkaitan dengan pembuatan aplikasi berbasis mobile / smartphone baik itu android, ios, windows phone dan lainnya. Mulai dari diskusi mengenai konsep dari aplikasi yang akan dibuat, komunikasi antara handset dengan server, security , membuat code yang diperlukan untuk fitur fitur yang ada di aplikasi sampai dengan melakukan dokumentasi atas code yang dilakukan.
Syarat
- Berlokasi di Cirebon / sekitarnya ATAU bersedia ditempatkan di Cirebon
- Usia maksimal 28 tahun
- Memiliki passion dan ketertarikan di bidang teknologi, khususnya pemrograman
- Mampu berkomunikasi dan bekerja dengan baik di dalam team
Kesempatan anda diterima lebih besar apabila
- Pernah / sedang menjadi asisten dosen di bidang pemrograman
- Pernah / sedang membuat aplikasi berbasis mobile baik android / ios
- Memiliki kemampuan bahasa inggris yang baik
- Memiliki IPK >= 3.5 dan minimal nilai B di mata kuliah pemrograman
